HARIANSUMEDANG.COM — SMP Negeri 1 Cimanggung menggelar acara perpisahan Wisuda Kelas IX Tahun Ajaran 2023/ 2024, Rabu (20/06/2024).
Acara dihadiri Plt Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Cimanggung beserta jajarannya, Forkopimcam . dan Siswa/Siswi beserta para orang tua murid kelas IX yang baru dinyatakan lulus,
Plt Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Cimanggung, Ayi Wikanda Taofik. S.PD,. M.Pd menyampaikan amanat terhadap siswa-siswinya yang dilepas.
Beliau berharap tetap berkelanjutan dalam memperjuangkan taraf pendidikannya, “Kejarlah cita-cita kalian anak-anakku, ” ungkapnya.
Baca Juga:
Target Investasi Tahun 2025 Mencapai Sekitar Rp1.900 Triliun, Dorong Pertumbuhan Ekonomi Nasional
Prabowo Ingin Gunakan Mobil Buatan Indonesia Maung Garuda sebagai Kendaraan Resmi Kenegaraan
Apresiasi Kehadiran di Pelantikan, Prabowo Jamu Makan Malam Para Pimpinan Negara Undangan di Istana
Pesan Ayi pula, teruslah berjuang ke taraf jenjang pendidikan lebih lanjut, terus berkreasi dan berkarya sehingga nanti menjadi bekal kehidupan.
Selain itu Ayi menyampaikan pula permohonan maaf terhadap semua elemen khusus orang tua murid, jika pihak sekolah masih banyak kekurangannya.
Sementara itu, Camat Cimanggung Drs Agus Wahyudin. M.Si menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kepala Sekolah beserta para guru SMP Negeri 1 Cimanggung.
Atas perjuangannya mendidik para murid sehingga diantaranya bisa menempuh kelulusan.
Baca Juga:
Presiden Prabowo Subianto Umumkan Daftar Lengkap Kabinet Merah Putih, Menteri dan Pimpinan Lembaga
Pidato Kepresidenan, Prabowo Subianto Ingatkan Para Pejabat Jalankan Pemerintahan Sebersih-bersihnya
Siap Kelola Beberapa Titik Tambang, Muhammadiyah Kaji Eks Perusahaan Adaro, Kideco, dan Arutmin
Agus Wahyudin berharap, siswa-siswa SMP Negeri 1 Cimanggung bisa melanjutkan ke taraf pendidikan lebih tinggi untuk menciptakan generasi Emas Indonesia.
” Sehingga dapat menunjang dan menopang bangsa ini sebagai insan yang bermanfaat bermutu dan juga berahlaq yang baik, ” imbuhnya.
Pada kesempatan acara perpisahan tersebut digelar pula pentas seni, upacara adat oleh para siswa siswi SMP Negeri 1 Cimanggung.
(Oki Ferdian) ***
Baca Juga:
Wamentan Sudaryono Gandeng BI di Tokyo, Genjot Ekspor Komoditi Pertanian Nasional ke Jepang
Dalam 32 Kesepakatan, Indonesia dan Tiongkok Berkomitmen Dagang Senilai 13,64 Miliar Dolar AS
Tuding Ada Pemimpin Dunia yang Tak Arif, Prabowo Subianto Ingatkan Keadaan Global Sedang Rawan