SMP Negeri 2 Conggeang Gelar Peringatan Isro Mi’raj 1446 H Diisi Tausiah Ustad Acep Rukman.S.Pd.

- Pewarta

Jumat, 31 Januari 2025 - 11:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Acara dilaksanakan di halaman sekolah. dengan berbagai lomba dan tausiah dari Ustad Acep Rukman.S.Pd ( Dok.Hariansumedang.com / Novi EH )

Acara dilaksanakan di halaman sekolah. dengan berbagai lomba dan tausiah dari Ustad Acep Rukman.S.Pd ( Dok.Hariansumedang.com / Novi EH )

HARIANSUMEDANG.COM – SMP Negeri 2 Conggeang memperingati Hari Isro Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H, Jum’at 31/01/2025.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Acara dilaksanakan di halaman sekolah. dengan berbagai lomba dan tausiah dari Ustad Acep Rukman.S.Pd.

Iloh Tusilah S.Pd selaku Kepala Sekolah SMP Negeri 2 Conggeang mengapresiasi semua pihak yang membantu terlaksananya kegiatan.

Selain itu ia mengungkapkan
peristiwa Isra Mi’raj sebagai pengingat untuk meningkatkan kualitas ibadah dan menjaga hubungan spiritual dengan Allah SWT.

Peristiwa Isro Mi’raj juga, imbuh Kasek, bisa menjadi inspirasi menjalani hidup dengan lebih bermakna untuk ke depannya (hijrah).

Dari proses Isro Mi’raj kita tahu pentingnya shalat sebagai kewajiban utama umat Islam, bagaimana memperkuat keimanan dan ketaqwaan yang kuat di era pendidikan sekarang.

Peristiwa ini mengajarkan pentingnya memiliki keteguhan dan keyakinan dalam menghadapi tantangan hidup, belajar arti kesabaran dan tabah menghadapi cobaan dalam kehidupan.

Dengan moment ini mengajarkan nilai-nilai moral seperti kejujuran, keadilan, dan empati, serta menjaga hubungan habluminalloh dan habluminanas.

( Novi Enur Hasanah ) ***

Berita Terkait

Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan Surian Untuk Tahun 2025 Dihadiri Anggota DPRD
” Yang Lain Libur, Kami Tempur” Ungkap Salah Seorang Pemain Tim Sepakbola SMP Negeri 2 Conggeang
Beberapa Kepala Desa Keberatan Dana Desa Dialokasikan 20 Persen untuk Penyertaan Modal BUMDes
SMK Negeri Buahdua Akan buka Stand Teaching Factory ( Tefa ) Pada Milad SMP Negeri 2 Conggeang
Piala Kapolres Baduga Kids Football Festival 2025 Dibuka Kapolres AKBP Joko Dwi Harsono, S.I.K., M.Hum.,
Dibimbing Nenden Risda Wulandari SMP Negeri 2 Conggeang Rutin Setiap Akhir Pekan gelar Gelinus
Silsilah Kecamatan Darmaraja Berkaitan dengan Sejarah Kerajaan Tembong Agung di Leuwihideung
Pj Bupati Yudia Ramli Menjajal Lintasan Offroad Kawasan Padayungan Desa Padasari Kecamatan Cimalaka
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 03:00 WIB

Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan Surian Untuk Tahun 2025 Dihadiri Anggota DPRD

Senin, 17 Februari 2025 - 00:17 WIB

” Yang Lain Libur, Kami Tempur” Ungkap Salah Seorang Pemain Tim Sepakbola SMP Negeri 2 Conggeang

Sabtu, 15 Februari 2025 - 22:55 WIB

SMK Negeri Buahdua Akan buka Stand Teaching Factory ( Tefa ) Pada Milad SMP Negeri 2 Conggeang

Sabtu, 15 Februari 2025 - 16:37 WIB

Piala Kapolres Baduga Kids Football Festival 2025 Dibuka Kapolres AKBP Joko Dwi Harsono, S.I.K., M.Hum.,

Sabtu, 15 Februari 2025 - 10:52 WIB

Dibimbing Nenden Risda Wulandari SMP Negeri 2 Conggeang Rutin Setiap Akhir Pekan gelar Gelinus

Jumat, 14 Februari 2025 - 21:16 WIB

Silsilah Kecamatan Darmaraja Berkaitan dengan Sejarah Kerajaan Tembong Agung di Leuwihideung

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:37 WIB

Pj Bupati Yudia Ramli Menjajal Lintasan Offroad Kawasan Padayungan Desa Padasari Kecamatan Cimalaka

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:10 WIB

Sudah Saatnya Guru Fokus Kepada Fungsi Mendidik dan Mengajar Bukan di Luar Fungsi itu

Berita Terbaru