Lepas Sambut Danramil 1014/Cimanggung dari Mayor Har Dede Burhanudin (Purn) ke Lettu Inf Nanang Koswara

- Pewarta

Jumat, 26 Juli 2024 - 03:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

suasana lepas sambut dari pejabat Danramil lama Mayor Har Dede Burhanudin (Purn) kepada pejabat Danramil baru Lettu Inf Nanang Koswara. ( Dok.Hariansumedang.com / Mat Rahmat )

suasana lepas sambut dari pejabat Danramil lama Mayor Har Dede Burhanudin (Purn) kepada pejabat Danramil baru Lettu Inf Nanang Koswara. ( Dok.Hariansumedang.com / Mat Rahmat )

HARIANSUMEDANG.COM — Pisah sambut Danramil 1014/ Cimanggung
berlangsung di Aula Kecamatan Cimanggung, Kamis (25/07/2024).

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Lepas sambut dari pejabat Danramil lama Mayor Har Dede Burhanudin (Purn) kepada pejabat Danramil baru Lettu Inf Nanang Koswara.

Hadir Camat, Kapolsek, para Babinsa dan Bhabinkamtibmas, Persit, para Kepala Desa di Kecamatan Cimanggung.

Hadir pula, wakil dari Perusahaan, Bank BRI. Bank BJB, Kepala UPTD Pasar, Kepala Puskesmas, PGRI, LSM, Ormas PP, tokoh Masyarakat dan Agama.

Dalam sambutannya, Camat Cimanggung Drs. H. Agus Wahyudin. M.Si. mengucapkan terima kasih kepada pejabat Danramil lama Mayor Har Dede Burhanudin (Purn).

Atas jalinan kerjasama dan dedikasinya dalam menjaga keamanan, kesejahteraan masyarakat dan pembangunan di Kecamatan Cimanggung.

Kepada pejabat Danramil baru Lettu Inf. Nanang Koswara, Camat Agus mengucapkan selamat datang di Kecamatan Cimanngung.

” Kami berharap dapat melanjutkan program dan kegiatan bersama seperti telah dilakukan Danramil sebelumnya. Tetap kompak dan sinergi dalam setiap kegiatan ,” tandas Agus

Sedangkan Danramil lama Mayor Har Dede Burhanudin (Purn) menyampaikan banyak terima kasih kepada unsur Pemerintahan Kecamatan Cimanggung,

Terima kasih pun ia sampaikan kepada APDESI atas kerja sama dan sinergitas yang terjalin dengan baik selama bertugas di Cimanggung.

“ Selaku pribadi, saya menyampaikan ucapan terimakasih kepada semua yang telah menjalin kerjasama dan bersinergi dalam tugas pokok di Wilayah Kecamatan Cimanggung,” ujarnya

Ia pun menyampaikan banyak terimakasih kepada seluruh Anggota Babinsa serta para Persit, yang telah membantunya dalam menjalankan tugas selama ini.

” Tanpa semua saya bukanlah apa-apa dan bukan siapa siapa ” ungkapnya .

Pada kesempatan itu pula Danramil baru Lettu Inf Nanang Koswara berharap bisa bersinergi dengan instansi Pemerintah dan Polri yang ada di wilayah Kecamatan Cimanggung.

Juga dikatakan Lettu Inf Nanang Koswara kalau dirinya akan selalu terbuka menerima masukan dari siapapun demi keberlangsungan tugasnya.

Diakhir acara mantan Danramil menerima cindra mata dari tiap -tiap unsur yang ada di wilayah kerja Kecamatan Cimanggung.

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

( Mat Rachmat)

Berita Terkait

Ujang Mujahidin SH Perangkat Desa Ciptasari Kecamatan Pamulihan Ingin Mencari Ridho Alloh
FOTO – Pohon Plamboyan Besar Ancam Rumah Keluarga Miskin di Desa Ciptasari Gimana Nih Damkar Sumedang ?
Rehab Ruang Kelas Mangkrak Siswa SD Negeri Padasuka Kecamatan Sukasari Belajar di Lantai
Bersama PT. Berkat Rejeki Pangan Kelompok Tani Maju Desa Kudangwangi Gelar Panen Raya Padi
Pemdes Margajaya Kecamatan Tanjungsari Hotmix Jln Bojong Pangkalan dan Jln Dusun Pasir
ASN di Lingkungan Pemkab Sumedang Mengikuti Pesantren Ramadhan di Masjid Al Kamil PPS
SD Negeri Sirnamanah Tiap Hari Gelar Pembelajaran Keagamaan Bulan Ramadhan
Pembangunan Ruang Kelas SD Negeri Sukasari Mangkrak Siswa Belajar Terlantar
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 18:27 WIB

Ujang Mujahidin SH Perangkat Desa Ciptasari Kecamatan Pamulihan Ingin Mencari Ridho Alloh

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:12 WIB

FOTO – Pohon Plamboyan Besar Ancam Rumah Keluarga Miskin di Desa Ciptasari Gimana Nih Damkar Sumedang ?

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:00 WIB

Bersama PT. Berkat Rejeki Pangan Kelompok Tani Maju Desa Kudangwangi Gelar Panen Raya Padi

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:59 WIB

Pemdes Margajaya Kecamatan Tanjungsari Hotmix Jln Bojong Pangkalan dan Jln Dusun Pasir

Senin, 10 Maret 2025 - 18:14 WIB

ASN di Lingkungan Pemkab Sumedang Mengikuti Pesantren Ramadhan di Masjid Al Kamil PPS

Senin, 10 Maret 2025 - 17:10 WIB

SD Negeri Sirnamanah Tiap Hari Gelar Pembelajaran Keagamaan Bulan Ramadhan

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:39 WIB

Pembangunan Ruang Kelas SD Negeri Sukasari Mangkrak Siswa Belajar Terlantar

Sabtu, 8 Maret 2025 - 11:34 WIB

SMP Negeri 1 Sukasari Terapkan Sholat Dhuha Berjamaah di Sela-Sela Pembelajaran di Bulan Puasa

Berita Terbaru