Hanya Ada Satu Pasangan Bacalon Bupati / Wakil Bupati Dari Jalur Perseorangan Untuk Pilkada Sumedang 2024

- Pewarta

Jumat, 31 Mei 2024 - 04:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hingga batas akhir penerimaan pendaftaran dari jalur perseorangan hanya ada satu pendaftar (Ft : Tinewss)

Hingga batas akhir penerimaan pendaftaran dari jalur perseorangan hanya ada satu pendaftar (Ft : Tinewss)

HARIANSUMEDANG.COM —  Ternyata KPU Sumedang  hanya  kedatangan satu pendaftar Bacalon Bupati / Wakil Bupati  dari jalur perseorangan  yakni pasangan Hendrik Kurniawan dan Raden Luky Djohari Soemawilaga.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Pasangan ini mendaftar menjelang  akhir penutupan pendaftaran jalur perseorangan, Minggu (12/5/2024). berkas pendaftaran pasangan  diterima langsung Ketua KPU Sumedang, Ogi Ahmad Fauzi.

Berkas pendaftaran termasuk didalamnya dokumen syarat dukungan berupa 77.342 bukti pendukungan warga yang tersebar di 26 kecamatan se Kabupaten Sumedang, tinggal diverifikasi KPUD.

Bakal calon bupati dan wakil bupati jalur perseorangan yang memenuhi syarat, nantinya mendaftar bersamaan bakal calon pasangan yang diusung partai politik pada Agustus 2024 .

Masuknya pasangan ini di jalur perseorangan telah jauh-jauh hari terprediksi pengamat politik Asep sugian  Sutaryat sebagaimana pernah dimuat Hariasumedang.com  edisi Kamis, ( 16 Mei 2024 ).

Asep pun mendeteksi akan munculnta sosok Denden Imadudin Soleh, Ketua Tim  Penyidikan dan Ahli UU ITE Ditjen Aptika Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo).

Prediksi Asep Sugian,  Denden akan berpasangan dengan Taufik Gunawansyah. mantan wakil Bupati Sumedang  dari partai Golkar,

Keduanya, kata Asep, kemungkinan bakal diusung  Partai Gerindra dan Partai Golkar. Partai berlambang  Beringin ini prediksi Asep  bakal mengusung Taufik Gunawansyah

Erwan Setiawan mantan wakil Bupati Sumedang akan berpasangan dengan Irwansyah Putra Ketua DPRD Kabupaten Sumedang.

” Mereka kemungkinan bakal diusung PDI Perjuangan , Partai Keadilam Sejahtera (PKS) dan Partai Demokrat, ” terangnya.

Doni Ahmad Munir Bupati Sumedang periode 2019-2023 dari PPP akan maju kembali berpasangan dengan Fajar Ardila dari Partai Amanat Nasional. (Tatang Tarmedi) ***

Berita Terkait

FOTO – Pohon Plamboyan Besar Ancam Rumah Keluarga Miskin di Desa Ciptasari Gimana Nih Damkar Sumedang ?
Rehab Ruang Kelas Mangkrak Siswa SD Negeri Padasuka Kecamatan Sukasari Belajar di Lantai
Bersama PT. Berkat Rejeki Pangan Kelompok Tani Maju Desa Kudangwangi Gelar Panen Raya Padi
Pemdes Margajaya Kecamatan Tanjungsari Hotmix Jln Bojong Pangkalan dan Jln Dusun Pasir
ASN di Lingkungan Pemkab Sumedang Mengikuti Pesantren Ramadhan di Masjid Al Kamil PPS
SD Negeri Sirnamanah Tiap Hari Gelar Pembelajaran Keagamaan Bulan Ramadhan
Pembangunan Ruang Kelas SD Negeri Sukasari Mangkrak Siswa Belajar Terlantar
SMP Negeri 1 Sukasari Terapkan Sholat Dhuha Berjamaah di Sela-Sela Pembelajaran di Bulan Puasa
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:12 WIB

FOTO – Pohon Plamboyan Besar Ancam Rumah Keluarga Miskin di Desa Ciptasari Gimana Nih Damkar Sumedang ?

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:59 WIB

Rehab Ruang Kelas Mangkrak Siswa SD Negeri Padasuka Kecamatan Sukasari Belajar di Lantai

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:00 WIB

Bersama PT. Berkat Rejeki Pangan Kelompok Tani Maju Desa Kudangwangi Gelar Panen Raya Padi

Senin, 10 Maret 2025 - 18:14 WIB

ASN di Lingkungan Pemkab Sumedang Mengikuti Pesantren Ramadhan di Masjid Al Kamil PPS

Senin, 10 Maret 2025 - 17:10 WIB

SD Negeri Sirnamanah Tiap Hari Gelar Pembelajaran Keagamaan Bulan Ramadhan

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:39 WIB

Pembangunan Ruang Kelas SD Negeri Sukasari Mangkrak Siswa Belajar Terlantar

Sabtu, 8 Maret 2025 - 11:34 WIB

SMP Negeri 1 Sukasari Terapkan Sholat Dhuha Berjamaah di Sela-Sela Pembelajaran di Bulan Puasa

Sabtu, 8 Maret 2025 - 07:50 WIB

Desa Pamulihan Situraja Terpencil Tapi Warganya Dinamis Pernah Melahirkan Sosok-Sosok Pemimpin Daerah

Berita Terbaru