Nyanyi Bareng dan Disambut Riuh Warga, Inilah Momen Prabowo Subianto Mampir Makan Bakso di Cimahi

Avatar photo

- Pewarta

Sabtu, 2 Maret 2024 - 10:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto Mampir Makan Bakso di Cimahi. (Dok. Tim Media Prabowo)

Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto Mampir Makan Bakso di Cimahi. (Dok. Tim Media Prabowo)

HARIANSUMEDANG.COM – Warga Cimahi, Jawa Barat, tiba-tiba riuh saat melihat Prabowo Subianto makan siang di warung ‘Bakso dan Soto Mang Uka’.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Warung ‘Bakso dan Soto Mang Uka’ itu ternyata milik eks KSAD, Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman, Kamis (29/2/2024).

Prabowo tiba di lokasi sekitar pukul 14.00 WIB. Warga yang antusias meneriakkan nama Prabowo sejak ia hendak memasuki kedai makan.

“Bapak! bapak! Pak Prabowo!” teriak warga bersahutan.

Dalam momen tersebut, Prabowo duduk semeja dengan beberapa orang, termasuk Dudung dan Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Mochamad Iriawan.

REDAKSI: Silahkan lanjutkan scroll ke bawah untuk mengetahui berita dan informasi yang lebih lengkap dari artikel ini. Selamat membaca!

Baca artikel lainnya di sini : Apresiasi Dibentuknya Fakultas Matematika dan Fisika UKRI, Prabowo Subianto Sebut Sangat Strategis

Ia mencicipi beberapa menu andalan kedai seperti bakso kuah, bakso goreng hingga es campur.

Suasana makin akrab saat sejumlah lagu dimainkan untuk menemani Prabowo dan rombongan santap siang.

Lihat juga konten video, di sini: Minta Anak Muda Jadi Pemimpin yang Cinta Rakyat, Prabowo Subianto Hadiri Wisuda UKRI

Dari beberapa tembang, Prabowo sempat ikut menyanyikan beberapa bait lagu ‘Tak Ingin Sendiri’ yang dipopulerkan Dian Piesesha.

Selain menyanyikan lagu bersama-sama, momen tersebut juga diwarnai banyak tawa.

Setelah rampung makan, warga yang menanti Prabowo dari luar gerai makan, kembali heboh.

Selain menyerukan nama Prabowo, mereka juga berebut salaman dan mengabadikan momen bertemu Prabowo.***

Artikel di atas juga sudah diterbitkan portal berita nasional Harianindonesia.com

Sempatkan juga untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Topikpost.com dan Infotelko.com

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Berita Terkait

Icang Rahadian, S.H Raih Lima Sertifikat Profesional dan Dinyatakan Kompeten di Bidangnya
Mengapa Jokowi Memilih Jalan Rumit dan Tidak Transparan dalam Menjawab Dugaan Ijazah Palsu
Dentuman Meriam dan Diplomasi di Tengah Krisis Global, Presiden Prabowo Subianto Menyambut Albanese
Presiden Prabowo Subianto Ungkap Alasan Beri Bintang Kehormatan untuk Pendiri Microsoft Bill Gates
Minta Tinggalkan Mental ”Kumaha Engke’, Ini Alassn Presiden Prabowo Subianto Sampaikan Pesan Itu
KPK Tahan Dua Tersangka Dugaan Tindak Pidana Korupsi Terkait Perjanjian Jual-Beli Gas
Mantan Selebgram Seksi Lisa Mariana Akhirnya Dilaporkan Langsung Ridwan Kamil ke Bareskrim Polri
Presiden Prabowo Subianto Sebut Masih Terjadi Penindasan oleh Bangsa Besar Terhadap Bangsa Lemah.

Berita Terkait

Minggu, 1 Juni 2025 - 07:23 WIB

Icang Rahadian, S.H Raih Lima Sertifikat Profesional dan Dinyatakan Kompeten di Bidangnya

Selasa, 20 Mei 2025 - 13:55 WIB

Mengapa Jokowi Memilih Jalan Rumit dan Tidak Transparan dalam Menjawab Dugaan Ijazah Palsu

Kamis, 15 Mei 2025 - 15:48 WIB

Dentuman Meriam dan Diplomasi di Tengah Krisis Global, Presiden Prabowo Subianto Menyambut Albanese

Rabu, 7 Mei 2025 - 13:57 WIB

Presiden Prabowo Subianto Ungkap Alasan Beri Bintang Kehormatan untuk Pendiri Microsoft Bill Gates

Sabtu, 3 Mei 2025 - 13:53 WIB

Minta Tinggalkan Mental ”Kumaha Engke’, Ini Alassn Presiden Prabowo Subianto Sampaikan Pesan Itu

Berita Terbaru