SMP Negeri 2 Tanjungsari Mendukung Implementasi Pendidikan Anti korupsi di Sekolah

- Pewarta

Sabtu, 3 Agustus 2024 - 03:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepsek SMPN 2 Tanjungsari mendukung sekolah bebas korupsi ( Dok.Hariansumedang.com / Nana Suryana )

Kepsek SMPN 2 Tanjungsari mendukung sekolah bebas korupsi ( Dok.Hariansumedang.com / Nana Suryana )

HARIANSUMEDANG.COM — Disdik Kabupaten Sumedang gelar pertemuan dengan para kepala sekolah SMP, SMA dan SMK, Kamis 1 Agustus 2024.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Hadir dalam acara tadi Pj Bupati Sumedang Yudia Ramli dan unsur Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Sumedang dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

SMP Negeri 2 Tanjungsari turut bersinergi dengan memberikan dukungan penuh terhadap komitmen dari pertemuan tersebut.

Dikatakan Sudrajat Kepala SMP Negeri 2 Tanjungsari, pihaknya salah satu lembaga pendidikan yang peduli terhadap upaya pencegahan korupsi.

Termasuk, katanya, menerapkan nilai-nilai karakter budaya anti korupsi untuk seluruh warga sekolah mulai dari guru, siswa termasuk kepala sekolah.

” Sepert Jujur, mandiri, tanggung jawab, kerja keras, berani, sederhana, peduli ,disiplin dan adil, ” katanya.

Melalui berbagai kegiatan edukasi dan pembelajaran, sekolah ini berkomitmen untuk mendukung upaya pemberantasan korupsi di lingkungan pendidikan.

“Kami sangat mendukung inisiatif KPK dalam memperkuat kesadaran anti korupsi di kalangan pendidikan, ” ungkapnya.

Kepsek Sudrajat menilai, sinergi yang baik antara sekolah, pemerintah daerah, dan lembaga anti-korupsi, dapat menciptakan lingkungan belajar yang bersih dan berintegritas.

SMP Negeri 2 Tanjungsari berkomitmen untuk terus berperan aktif dalam upaya pencegahan korupsi dan membangun karakter siswa yang berintegritas.

Lebih jauhnya Sudrajat Berencana Mendirikan Koperasi untuk meringankan beban orang tua siswa dalam pengadaan seragam dan peralatan olahraga.

Sehingga siswa yang membutuhkan peralatan tersebut dapat melakukan pembayaran secara cast dan bisa dicicil, sementara bagi yang mau membeli di luar juga diperbolehkan.

Selain itu, kata Kepsek, koperasi ini juga akan membuka peluang bagi para orang tua yang memiliki keahlian di bidang konveksi untuk bekerja sama.

Hal ini diharapkan dapat memberikan manfaat ganda, yaitu meringankan beban orang tua siswa dan memberdayakan potensi lokal di bidang konveksi.

“Kami berkomitmen untuk tidak memberatkan siswa dan orang tua dalam pengadaan peralatan sekolah, ” terangnya.

Melalui koperasi ini, imbuhnya, berharap dapat memberikan kemudahan dan fleksibilitas dalam memenuhi kebutuhan seragam dan peralatan olahraga bagi seluruh siswa.

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

SMP Negeri 2 Tanjungsari berkomitmen memberikan pelayanan yang terbaik kepada siswa dan orang tua serta memperkuat sinergi antara sekolah, orang tua, dan masyarakat sekitar.

(NSH) ***

Berita Terkait

FOTO – Pohon Plamboyan Besar Ancam Rumah Keluarga Miskin di Desa Ciptasari Gimana Nih Damkar Sumedang ?
Rehab Ruang Kelas Mangkrak Siswa SD Negeri Padasuka Kecamatan Sukasari Belajar di Lantai
Bersama PT. Berkat Rejeki Pangan Kelompok Tani Maju Desa Kudangwangi Gelar Panen Raya Padi
Pemdes Margajaya Kecamatan Tanjungsari Hotmix Jln Bojong Pangkalan dan Jln Dusun Pasir
ASN di Lingkungan Pemkab Sumedang Mengikuti Pesantren Ramadhan di Masjid Al Kamil PPS
SD Negeri Sirnamanah Tiap Hari Gelar Pembelajaran Keagamaan Bulan Ramadhan
Pembangunan Ruang Kelas SD Negeri Sukasari Mangkrak Siswa Belajar Terlantar
SMP Negeri 1 Sukasari Terapkan Sholat Dhuha Berjamaah di Sela-Sela Pembelajaran di Bulan Puasa
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:12 WIB

FOTO – Pohon Plamboyan Besar Ancam Rumah Keluarga Miskin di Desa Ciptasari Gimana Nih Damkar Sumedang ?

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:59 WIB

Rehab Ruang Kelas Mangkrak Siswa SD Negeri Padasuka Kecamatan Sukasari Belajar di Lantai

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:00 WIB

Bersama PT. Berkat Rejeki Pangan Kelompok Tani Maju Desa Kudangwangi Gelar Panen Raya Padi

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:59 WIB

Pemdes Margajaya Kecamatan Tanjungsari Hotmix Jln Bojong Pangkalan dan Jln Dusun Pasir

Senin, 10 Maret 2025 - 18:14 WIB

ASN di Lingkungan Pemkab Sumedang Mengikuti Pesantren Ramadhan di Masjid Al Kamil PPS

Senin, 10 Maret 2025 - 17:10 WIB

SD Negeri Sirnamanah Tiap Hari Gelar Pembelajaran Keagamaan Bulan Ramadhan

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:39 WIB

Pembangunan Ruang Kelas SD Negeri Sukasari Mangkrak Siswa Belajar Terlantar

Sabtu, 8 Maret 2025 - 11:34 WIB

SMP Negeri 1 Sukasari Terapkan Sholat Dhuha Berjamaah di Sela-Sela Pembelajaran di Bulan Puasa

Berita Terbaru